Berita

Bocoran Terbaru! Cair Pasca Lebaran, Siap-Siap KPM Ini Dapat 2 Bansos Tambahan

Kabar terbaru yang sangat menggembirakan bagi Anda yang menjadi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) PKH dan BPNT yang menantikan pencairan bantuan PKH tahap kedua tahun 2024.

Ada dua bantuan tambahan lagi yang bisa Anda terima dan rasakan manfaatnya apabila pencairannya telah dimulai.

Para KPM PKH dengan kategori ini, siap-siap untuk menerima bantuan PKH tahap kedua yang akan cair sekaligus.

KPM PKH akan mendapatkan dua bantuan tambahan yang melengkapi uang tunai yang melimpah.

Saldo kartu KKS Merah Putih Anda akan terisi penuh kembali.

Lalu, apa saja dua bantuan tambahan yang bisa diterima dan dirasakan manfaatnya oleh para KPM PKH pada pencairan PKH tahap kedua tahun 2024 ini?

Mari kita simak informasinya sampai selesai agar tidak ada kebingungan.

Perlu diketahui bersama bahwa pencairan bantuan PKH tahap kedua dilakukan setiap 2 bulan sekali untuk alokasi di bulan Maret dan April, khusus bagi KPM yang dicairkannya melalui kartu KKS Merah Putih.

Bantuan tambahan pertama adalah untuk bantuan BPNT tahap kedua, alokasi bulan Februari dan Maret senilai Rp400.000.

Para KPM PKH yang telah ditetapkan sebagai penerima bantuan BPNT akan mendapatkan bantuan tambahan ini.

Kemudian, bantuan tambahan kedua adalah untuk bantuan Mitigasi Resiko Pangan (MRP) senilai Rp600.000.

Bantuan ini akan segera dicairkan secara bertahap bagi KPM PKH dan BPNT yang telah ditetapkan sebagai penerima.

Jadi, para KPM PKH ini akan mendapatkan dua bantuan tambahan uang tunai.

Alhamdulillah, banjir bantuan sosial akan segera Anda terima.

Semoga informasi ini bermanfaat. ***

Sebelumnya

Kabar Gembira, BLT Mitigasi Dikabarkan Sudah Cair Rp600.000 Lewat Kantor Pos Daerah Ini, Apakah Cair Serentak?

Selanjutnya

Penerima Bansos PIP Perhatikan! Jadwal Aktivasi Rekening Dibuka Mulai Hari Ini

Bungko News