CEK SEKARANG..! Jadwal Penting Formasi PPPK Pemda, Honorer Teknis, Guru & Kesehatan Harus Tau!
Hai, rekans semua! Ada kabar gembira buat kalian yang lagi harap-harap cemas menunggu informasi seputar pendaftaran P3K (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja) tahun 2024.
Walaupun belum ada kepastian resmi dari pemerintah, tapi kabarnya pendaftaran P3K bakal dibuka sekitar bulan Oktober 2024.
Nah, biar nggak ketinggalan info penting, yuk simak detail lengkapnya di sini!
Kabar Tentang Pembukaan P3K 2024
Oke, langsung to the point aja ya, guys! Meskipun belum ada tanggal pasti, gosipnya pendaftaran P3K tahun ini akan dimulai pada bulan Oktober.
Tapi, hati-hati, ini masih sekedar kabar yang beredar di media sosial.
Belum ada pernyataan resmi dari lembaga pemerintah, jadi buat kalian yang sudah ngebet daftar, harap sabar dulu ya!
Formasi P3K: Antara Harapan dan Kenyataan
Salah satu hal penting yang perlu diperhatikan adalah soal formasi P3K.
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) sedang sibuk mempersiapkan dan menyerahkan surat keputusan terkait formasi P3K di instansi daerah.
Buat kalian yang lagi berharap bisa diangkat jadi P3K, wajib banget untuk cek apakah di daerah atau instansi kalian ada formasi yang tersedia.
Menpan RB sudah memastikan bahwa jumlah lowongan P3K tahun 2024 ini cukup banyak, yakni mencapai 1.31.554 orang.
Tapi jangan senang dulu, karena jumlah besar ini memerlukan verifikasi dan validasi usulan formasi dari tiap daerah.
Jadi, usulan formasi dari daerah bisa saja dikurangi atau bahkan ditambah, sesuai kebutuhan yang ada.
P3K Per Time dan P3K Per Waktu: Ada Harapan Baru?
Nah, buat kalian yang mungkin nggak kebagian formasi penuh, masih ada harapan loh!
Berdasarkan Kepmenpan RB Nomor 347 tahun 2024, ada kemungkinan tenaga honorer yang nggak dapet formasi bisa diangkat jadi P3K per time atau P3K per waktu.
Tapi, ingat ya, ini sifatnya bisa iya, bisa juga tidak. Keputusan final tetap ada di tangan pemerintah daerah masing-masing.