Tak Disangka! KPM PKH dan BPNT Kategori Ini Bakal Terima Kejutan Tambahan Bansos Juli 2024

- Editor

Rabu, 3 Juli 2024 - 03:40 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pada bulan Juli yang sangat istimewa ini, ada informasi penting yang sangat menggembirakan bagi KPM PKH (Program Keluarga Harapan) dan BPNT (Bantuan Pangan Non-Tunai) yang masih menantikan pencairan PKH tahap keempat dan BPNT tahap kelima.

Yuk, simak informasi selengkapnya agar tidak salah paham.

Pencairan PKH Tahap Keempat dan BPNT Tahap Kelima

Pada bulan Juli ini, proses pencairan PKH tahap keempat dan BPNT tahap kelima sedang disiapkan oleh pusat dan akan segera disalurkan dalam waktu dekat.

Hal ini tentu menjadi kabar gembira bagi para KPM yang sudah menunggu bantuan ini.

Bantuan Tambahan Uang Tunai Bagi KPM yang Mempunyai Anak Sekolah

Ada kabar menggembirakan lainnya terkait bantuan tambahan uang tunai pada bulan Juli ini khusus bagi KPM PKH dan BPNT yang mempunyai anak sekolah pemilik Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Pemerintah masih mencairkan bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) pada bulan Juli ini.

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Nadiem Anwar Makarim, mengungkapkan bahwa pihaknya telah menyiapkan anggaran sebesar 13,4 triliun rupiah untuk bantuan PIP tahun 2024.

Dana PIP tahun ini akan disalurkan kepada 18,5 juta siswa dari jenjang SD, SMP, hingga SMA.

Jadwal Pencairan Bantuan PIP

Proses penyaluran dana PIP dibagi menjadi tiga tahap, dengan skema yang tidak jauh berbeda dari tahun sebelumnya:

1. Tahap Pertama:

Sudah disalurkan kepada seluruh siswa dari jenjang pendidikan SD hingga SMA mulai dari bulan Februari hingga April 2024.

2. Tahap Kedua:

Penyalurannya dicairkan antara bulan Mei hingga September 2024.

Berita Terkait

Fantastis! Gaji RT di Daerah Ini Tembus Rp6 Juta? Simak Besaran Gaji RT di Berbagai Daerah
Simak, Besaran Gaji PPPK Tahun 2024 dan Aturan Barunya! PPPK Golongan Ini Capai Rp7,3 Juta
Gaji BPD Desa Naik di Tahun 2024! Simak Besarannya
Apakah BPD Masuk Kategori Penerima Siltap? Simak Penjelasan UU Nomor 3 Tahun 2024
TERPOPULER! Kado di Akhir Jabatan Presiden Jokowi Bagi Pensiunan PNS dan Info TASPEN untuk Pensiunan PNS, Berlaku Mulai Juli 2024
DANA PURNA TUGAS DAN JAMINAN SOSIAL PERANGKAT DESA KEPALA DESA DAN BPD DISETUJUI PEMERINTAH
Mekanisme Pemberian Tunjangan Purnatugas di Akhir Masa Jabatan Berdasarkan UU Desa Terbaru
Kabar Baik! Kepala Desa Dapat Pensiun dalam UU Desa Terbaru, Berapa Besarannya?

Berita Terkait

Senin, 8 Juli 2024 - 20:31 WITA

Fantastis! Gaji RT di Daerah Ini Tembus Rp6 Juta? Simak Besaran Gaji RT di Berbagai Daerah

Senin, 8 Juli 2024 - 20:24 WITA

Simak, Besaran Gaji PPPK Tahun 2024 dan Aturan Barunya! PPPK Golongan Ini Capai Rp7,3 Juta

Senin, 8 Juli 2024 - 20:18 WITA

Gaji BPD Desa Naik di Tahun 2024! Simak Besarannya

Senin, 8 Juli 2024 - 20:13 WITA

Apakah BPD Masuk Kategori Penerima Siltap? Simak Penjelasan UU Nomor 3 Tahun 2024

Senin, 8 Juli 2024 - 20:03 WITA

TERPOPULER! Kado di Akhir Jabatan Presiden Jokowi Bagi Pensiunan PNS dan Info TASPEN untuk Pensiunan PNS, Berlaku Mulai Juli 2024

Berita Terbaru

Berita

Gaji BPD Desa Naik di Tahun 2024! Simak Besarannya

Senin, 8 Jul 2024 - 20:18 WITA