Jangan Tampilkan Lagi Ya, Saya Mau!

Meniti Karier Melalui Seleksi CPNS 2024, Berikut Ini Formasi CPNS Pemda dan Kementerian Untuk Lulusan SMA/SMK

Dalam menghadapi Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2024, pemerintah Indonesia telah membuka pintu selebar-lebarnya bagi para calon pelamar, termasuk lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) dan sejajarannya.

Fokus utama pemerintah pada seleksi CPNS kali ini adalah merekrut para lulusan baru atau fresh graduate, termasuk mereka yang baru saja menamatkan pendidikan menengahnya, untuk turut serta dan menjadi bagian dari Aparatur Sipil Negara (ASN).

Baca Juga:  CPNS 2024: Peluang Emas bagi Lulusan Baru (Fresh Graduate) untuk Berkarir di IKN

Presiden Joko Widodo telah memberikan dorongan kuat dengan menyediakan 690 ribu formasi CPNS baik untuk instansi pusat maupun daerah.

Pembukaan seleksi CPNS yang direncanakan pada bulan April mendatang menjadi momentum penting bagi para talenta muda untuk mengambil bagian dalam pembangunan bangsa.

Baca Juga:  CPNS 2024 Dibuka Maret: Syarat, Jadwal, dan Langkah-Langkahnya

Berikut adalah 25 formasi CPNS yang tersedia bagi lulusan SMA sederajat:

Formasi CPNS Pemerintah Daerah (Pemda)

1. Polisi Pamong Praja (Satpol PP)

2. Pemadam Kebakaran (Damkar)

3. Penguji Mutu Barang

4. Pengamat Tera

5. Pengawas Benih Tanaman

6. Pengawas Mutu Pakan

Follow Bungko News
Follow Bungko News
Berita dan informasi menarik lainnya di Google News untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Klik Disini
Halaman: 1 2 3
Selanjutnya
Share:

Tinggalkan Balasan

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.