Jangan Tampilkan Lagi Ya, Saya Mau!

Siap-Siap! Besok PT Taspen Akan Transfer THR Pensiunan PNS 2024, Berikut Nominal Yang Diterima

Table of contents: [Hide] [Show]

Buat para bapak dan ibu pensiunan di seluruh Indonesia, ada kabar gembira yang bisa membuat hari-hari Anda lebih cerah.

Sebelumnya, perkiraan pencairan THR pensiunan dijadwalkan pada H-10 menjelang lebaran, sesuai dengan tahun-tahun sebelumnya.

Namun, kali ini, pencairan akan dilakukan bahkan lebih awal, tepatnya pada tanggal 22 Maret 2024 mendatang.

Dalam pengumuman resminya, PT Taspen menyampaikan bahwa proses pencairan THR akan dimulai pada tanggal tersebut melalui kantor bayar pensiunan, baik itu perbankan maupun kantor pos.

Baca Juga:  3 Info Penting Hari Ini: Kenaikan Gaji PNS dan Uang Tambahan Pensiunan 2025

Ini berarti bahwa estimasi THR akan langsung masuk ke rekening masing-masing penerima pada hari itu juga.

Oleh karena itu, sangat penting bagi bapak dan ibu pensiunan untuk melakukan pengecekan secara berkala terhadap rekening mereka.

Tidak perlu khawatir jika THR belum cair pada tanggal tersebut, karena proses pencairan dilakukan secara bertahap.

Hal ini juga ditegaskan oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani, yang menyatakan bahwa ada kemungkinan sebagian ASN dan pensiunan akan menerima THR setelah lebaran, terutama bagi mereka yang bertugas atau tinggal di daerah.

Baca Juga:  GAJI AGUSTUS SUDAH TERBIT! Cek Sekarang Daftar Pembayaran dan Pastikan Semua Hak Tunjangan Terpenuhi

Meskipun begitu, yang perlu diingat adalah bahwa pemerintah telah menjamin bahwa THR akan diberikan kepada penerimanya.

Adapun nominal THR yang akan diterima oleh pensiunan telah diatur dengan jelas dalam Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 2024.

Berikut adalah rincian kenaikan gaji pensiunan PNS tahun 2024 berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2019:

Golongan I

– Pensiunan PNS golongan Ia: Rp1.560.800 – Rp1.751.900

– Pensiunan PNS golongan Ib: Rp1.560.800 – Rp1.854.700

Follow Bungko News
Follow Bungko News
Berita dan informasi menarik lainnya di Google News untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Klik Disini
Halaman: 1 2 3 4
Selanjutnya
Share:

Tinggalkan Balasan

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.