Jangan Tampilkan Lagi Ya, Saya Mau!

INFORMASI SKEMA PEMBERIAN TUNJANGAN TAMBAHAN SERTA THR DAN GAJI KE-13 BAGI ASN DAN GURU 2025

Langkah ini diharapkan dapat memotivasi ASN untuk terus meningkatkan kompetensi dan kinerja mereka.

Poin Ketiga: Reformasi Sistem Jaminan Pensiun dan Jaminan Hari Tua

Pemerintah akan melakukan reformasi sistem jaminan pensiun dan jaminan hari tua bagi PNS.

Reformasi ini bertujuan mewujudkan birokrasi dan layanan publik yang lebih berkualitas, profesional, dan berintegritas.

Sistem jaminan yang kokoh dan dapat diandalkan diharapkan dapat memberikan ketenangan bagi PNS dalam menjalankan tugas mereka.

Baca Juga:  Ketentuan Usia Pensiun Terbaru untuk PNS dan P3K Berdasarkan Undang-Undang ASN 2023

Peningkatan THR dan gaji ke-13 tentunya membawa angin segar bagi guru PNS.

Selama pandemi, banyak guru harus menyesuaikan diri dengan pemotongan gaji dan tunjangan.

Dengan adanya peningkatan ini, maka para guru dapat lebih fokus pada tugas mereka dalam mendidik dan membimbing siswa tanpa harus khawatir dengan masalah finansial.

Baca Juga:  BUKAN HOAX! Sesuai Juknis Pencairan Gaji Ke-13, ASN dan Pensiunan Bisa Dapat 2 Kali Gaji Ke-13 Tahun 2024

Demikian informasi terbaru mengenai bocoran skema pemberian gaji tambahan ASN dan guru PNS serta THR di era pemerintahan Prabowo Subianto.

Kita doakan bersama agar semua program terbaik ini dapat direalisasikan untuk kesejahteraan masyarakat, ASN, TNI, Polri, dan seluruh elemen bangsa. ***

Follow Bungko News
Follow Bungko News
Berita dan informasi menarik lainnya di Google News untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Klik Disini
Halaman: 1 2
Sebelumnya
Share: